Skip to main content

Kosakata Bahasa Jepang Sehari Hari BAB 4

halo Sobat Dah Sampai BAB 4 nich Cepat Sekali ya ..hehehe Okey Di BAB 4 Ini Saya Akan Memerikan Kotoba Untuk Bisa Memahami Pola Kalimat BAB 4 Nantinya.Dan Di BAB ini Kotoba Yang Di Gunakan Adalah Tentang Kata Kerja.Jumlah Kotoba Di BAB 4 Ini Lumayan Banyak Gaes Ada Sekitar 53 Kotoba Di Antaranya Adalah Kata Kerja.Apa Saja Kotobanya Simak Tabel Di Bawah Ini


 

 

 

 

 

KOSAKATA BAHASA JEPANG BAB 4

No

日本語

Romaji

Arti

1

おきます

Okimase

Bangun

2

ねます

Nemasu

Tidur

3

はたらきます 

Hatarakimasu

Bekerja]

4

やすみます

Yasumimasu

Istirahat, Libur (Kata Kerja)

5

べんきょうします 

Benkyoushimasu

Belajar

6

おわります 

Owarimasu

Selesai

7

デパート 

Depaato

Dept. Store

8

ぎんこう 

Ginkou

Bank

9

ゆうびんきょく 

Yuubinkyouku

Kantor Pos

10

としょかん 

Toshokan

(Gedung) Perpustakaan

11

びじゅつかん 

Bijutsukan

Gedung Kesenian

12

いま 

Ima

Sekarang

13

~じ 

Ji

Jam~

14

~ふん 

Fun

~Menit

15

   はん

Han

Setengah (Setengah Jam/ 30 Menit)

16

なんじ

Nanji

Jam Berapa

17

なんぷん 

Nanfun

Berapa Menit

18

ごぜん 

Gozen

Waktu Sblm Jam 12 Siang, A.M

19

ごご 

Gogo

Waktu Sesudah Jam 12 Siang, P.M

20

あさ 

Asa

Pagi

21

ひる

Hiru

Siang Hari, Tengah Hari

22

ばん(よる)

Ban (Yoru)

Malam

23

おととい 

Ototoi

Kemarin Dulu, 2 Hari Yg Lalu

24

きのう 

Kinou

Kemarin

25

きょう

Kyou

Hari Ini

26

あした

Ashita

Besok

27

あさって

Asatte

Lusa, 2 Hari Yg Akan Dating

28

けさ

Kesa

Tadi Pagi

29

こんばん 

Konban

Malam Ini

30

やすみ 

Yasumi

Istirahat, Libur (Kata Benda)

31

ひるやすみ

Hiruyasumi

Istrahat Siang

32

まいあさ

Maiasa

Setiap Pagi

33

まいばん  

Maiban

Setiap Malam

34

まいにち 

Mainichi

Setiap Hari

35

げつようび 

Getsuyoubi

Senin

 

36

かようび 

Kayoubi

Selasa

37

すいようび 

Suiyoubi

Rabu

38

もくようび 

Mokuyoubi

Kamis

39

きんようび

Kinyoubi

Jumat

40

どようび 

Doyoubi

Sabtu

41

にちようび 

Nichiyoubi

Ahad/Minggu

42

なんようび

Nanyoubi

Hari Apa

43

ばんごう

Bangou

Nomor

44

なんばん  

Nanban

Nomor Berapa

45

~から ~

Kara

Dari~

46

~まで ~

Made

Sampai~

47

~と  

To

Dan~

48

たいへんですね。

Taihen Desune

Sangat Menyusahkan Ya.

49

えーと 

Eeto

Em...

50

おねがいします。

Onegaishimasu

Minta Tolong

51

かしこまりました。

Kashikomarimashita

Ya, Saya Telah

52

おといあわせのばんごう 

Otoiawasenobango

Nomor Telepon Untuk Info Lebih Lanjut

53

[どうも]ありがとう ごさいました

Domou Arigato Gozaimashita

Terima Kasih Banyak

Nah Loe Banyak Kan Untk Hafalin Kotoba Ini Kalo Saya Pribadi Hanya Butuh Waktu 5 menit Bisa Hafal Klo Kalian Gimana Bisa Gak..????hehehe.....


Comments

Popular posts from this blog

Cara Mencairkan Nenkin di Jepang: Panduan Lengkap untuk Mereka yang Membutuhkannya

 Cara Mencairkan Nenkin di Jepang: Panduan Lengkap untuk Mereka yang Membutuhkannya Cara Mencairkan Nenkin di Jepang bisa menjadi sebuah proses yang membingungkan dan rumit, terutama bagi mereka yang tidak terbiasa dengan sistem pensiun di negara ini. Namun, dengan pengetahuan yang tepat dan langkah-langkah yang benar, Anda dapat mengatasi hambatan ini dengan mudah. Dalam artikel ini, kami akan membahas secara detail cara-cara terbaik untuk mencairkan Nenkin di Jepang, berdasarkan preferensi dan pengalaman pengguna. 1. Memahami Sistem Nenkin di Jepang Sebelum membahas cara mencairkan Nenkin, penting bagi kita untuk memahami sistem Nenkin di Jepang secara menyeluruh. Nenkin, atau pensiun, adalah program yang didanai secara pribadi dan pemerintah untuk memberikan keamanan finansial kepada warga Jepang saat mereka mencapai usia pensiun. Sistem ini terdiri dari dua komponen utama: Nenkin Kōsei dan Nenkin Kikin. Nenkin Kōsei adalah dana pensiun yang diberikan oleh pemerintah Jepang kepada w

BELAJAR BAHASA JEPANG PEMULA BAB 22

  PELAJARAN LEVEL 22 1.         Anak kalimat Pada pelajaran 2 dan 8 telah di pelajari cara meneangkan kata benda Contoh ;             みらさん の うち           ; rumah sdr miller ( pel 2 )             あたらしい うち                        ; rumah yang baru ( pel 8 )             きれいな うち               ; rumah yang bersih ( pel 8 ) Kata atau frase yang menerangkan di letakkan di depan kata benda .pada pelajaran ini mempelajari frase yang menerangkan kata benda   Kata kerja kata sifat dan kata benda yang terdapat di dalam anak kalimat adalah bentuk biasa. Untuk kata sifat bentuk な menjadi な ,sedangkan untuk kata benda menjadi の       せが たかくて 、かみ が くろい ひと ; orang yang badannya tinggi , dan rambutnya hitam しんせつ で 、きれいな ひと                     ; orang yang baik hati dan cantik 65 さい の ひと                              ; orang yang berumur enam puluh lima tahun Anak kalimat di pakai dalam berbagai pola kalimat seperti di bawah ini ①      これ は ミラさん が すんでいた うち

Belajar Bahasa Jepang Pemula BAB 4

     Halo Bro Lanjut Nich Belajarnya Sampai Bab 4 Di bab Ini Kita Akan Membahas tentang , tentang ( ます :masu 、 kunjungsi ます、 Waktu 、 Partikel に: ni 、 Partikel から: kara dan まで: made , そうですか: sou desu ka , dan yang terakhir adalah Partikel ね: ne ) Di BaB ini Sudah Banyak Yang Bingung, Kenapa Tau gak ???jawabanya Adalah Bingung banyaknya Kotoba Yang Di hafakan Di tambah Harus Mengerti Waktu dan erubahan Kata Kerja.Okey Mempersingkat Waktu Langsung Saja Kita Ke Pembahasannya  PELAJARAN LEVEL 4     いま  ~ じかん ~ ふん / ぷん    いま ; sekarang   じかん; waktu  ふん / ぷん ; menit                 いま なんじ ですか。 Sekarang jam berapa ?   Contoh ; ごぜん しちじ じゅうごふん すぎ です。 Jam tujuh lebih lima belas menit (Pagi) ごぜん じゅうじ はん です。 Jam setengah sebelas (pagi) ごご よじ じゅっぷん まえ です。 Jam empat kurang 10 menit (Sore) ごご はちじ ちょど です。 Jam delapan tepat (malam) 2. Perubahan kata kerja sesuai waktu penggunaannya ました  / ます / ません / ませんでした                 Contoh perubahan kata kerja di atas mengikuti keterangan waktunya    Table p